top of page

Celaka

  • Writer: Aksara Jiwa
    Aksara Jiwa
  • Apr 30, 2020
  • 1 min read

Terkoyak sudah sayap itu

Darahnya mengotori sayap putih merpati luruh

Pun turut menjadi jawab atas lelah yang pongah dan pilu


Tangisnya tertutupi hujan

Diharap kembali oleh para tuan

Meski tau hanya angan


Celaka sudah nasib anak istrinya

Pabila muda mungkin kan menggoda

Pabila tua mungkin kan merana


Akhir kisah merpati bermakna tekaan

Celaka dipanah takdir dan kenyataan

Pulang memeluk Tuhan


Lovena Wiratika

 
 
 

Recent Posts

See All
Peran

Anak manusia riuh dengan peran Anak manusia mengandung beban Kebingungan Ia mencari jalan Meratap waktu dihentikan Ia lelah jadi beban...

 
 
 
Perempuan Idealis

Perempuan idealis itu berpikir Bahwa Ia bisa mengubah manusia yang kikir Karena dia tau picik hati manusia sebab tak pernah berpikir...

 
 
 
Kudeta Alam Semesta

Manusia... Perangaimu bagai malaikat namun bertanduk iblis Sang Penyair spektakuler, juga penghasut yang ulung Konduktor malapetaka...

 
 
 

Comments


Terima kasih telah mengunjungi website kami. 

Bantu Apakah menjadi lebih baik lagi dengan mengisi kolom saran di bawah ini.

Thanks for submitting!

© 2019 by Sanggar Kesenian Apakah.

bottom of page